Kayong Utara, Kalbar – Ledaknews.com Angin Puting Beliung menghantam rumah warga di Kecamatan Teluk Batang, Kabupaten Kayong Utara, Kalimantan Barat. Jumat(25/10/2024)
Menurut keterangan sumber 6 rumah warga di Dusun Karya Makmur, Desa Teluk Batang rusak diterjang Angin Kencang.
” Kejadian sekitar jam 12.30 siang ini, 6 rumah warga rusak, atap rumah hancur berterbangan, “ujar Joni.
Beruntung tidak ada korban jiwa, belum dapat dipastikan berapa kerugian yang dialami warga, hingga berita ini dipublis masih berupaya menghubungi pihak terkait.
Red