Warga Sambut Baik Kebijakan Bupati Ketapang Libatkan CSR Perbaiki Jalan

Ketapang, Kalimantan Barat— Ledaknews.com. Kebijakan Bupati Ketapang Alexander Wilyo yang mendorong keterlibatan perusahaan melalui program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL/CSR) untuk perbaikan infrastruktur mendapat sambutan positif dari masyarakat. Langkah tersebut dinilai... Read more »

Bupati Ketapang Ajak Empat Perusahaan Perbaiki Jalan Tumbang Titi–Beringin Lewat Program CSR

Ketapang, Kakbar – Ledaknews.com. 6 Januari 2026P emerintah Kabupaten Ketapang menunjukkan komitmennya dalam mempercepat perbaikan infrastruktur daerah dengan menggandeng sektor swasta. Melalui surat resmi bernomor 3/SETDA-EKBANG.400.3.3.2/2026 tertanggal 5 Januari 2026, Bupati Ketapang Alexander Wilyo mengajak... Read more »

Bupati Alexander Wilyo Lantik 12 Pejabat Tinggi Pemkab Ketapang Berlangsung Khidmat

Ketapang,Kalimantan Barat- Ledaknews.com. Jumat (02/01/2026)  Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ketapang melaksanakan pelantikan 12 pejabat eselon 2 di Pendopo/Rumah Dinas Bupati hari ini. Acara yang berjalan khidmat dihadiri oleh Wakil Bupati, Jamhuri Amir, SH,... Read more »

Ketapang Milik Kita Bersama”  Bupati Dorong Pembangunan Sekretariat LMTM Sebagai Perekat Kedamaian

Ketapang, Kalimantan Barat –Ledaknews.com. senin(29/12/2025) Bupati Ketapang Alexander Wilyo menegaskan dukungan penuh dan mengapresiasi gigihnya upaya pembangunan Sekretariat Lembaga Majelis Taklim Muallaf (LMTM) Kabupaten Ketapang, dengan menekankan peran strategis lembaga ini sebagai... Read more »

Audiensi PWK dengan Bupati Ketapang: Bangun Sinergi untuk Kabupaten yang Lebih Baik

Ketapang, Kalbar – Ledaknews.com. (23 Desember 2025) Bupati Ketapang Alexander Wilyo menerima audiensi dari Persatuan Wartawan Kalbar (PWK) pada hari Senin (22/12/2025) di ruang kerja Bupati yang berlokasi di Rumah Dinas/Pendopo Bupati,... Read more »

Bupati Ketapang Larang ASN Bepergian dan Tinggalkan Tempat Tugas Saat Libur Natal dan Tahun Baru

Ketapang, Kalbar– Ledaknews.com. Bupati Ketapang menerbitkan Surat Edaran Nomor 63 Tahun 2025 tentang larangan bagi Pegawai Aparatur Sipil Negara (ASN) untuk bepergian dan meninggalkan tempat tugas selama periode Hari Raya Natal 2025... Read more »

Dewan Pengawas RSUD Agoesdjam Ketapang Resmi Dilantik, Bupati Minta Responsif Terhadap Keluhan Masyarakat

Ketapang,Kalbar – Ledaknews.com (12 November 2025) Bupati Ketapang, Alexander Wilyo, S.STP., M.Si., melantik anggota Dewan Pengawas Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr. Agoesdjam Kabupaten Ketapang di Pendopo Rumah Jabatan Bupati Ketapang, Selasa... Read more »

Dua Periode Jadi Bupati, Martin Rantan Diduga Gagal dan Rugikan Negara Ratusan Miliar Rupiah

Ruas jalan Pelang-Kepuluk proyek abadi  yang dinilai gagal pembangunannya selama Martin jadi Bupati Ketapang, Kalbar – Ledaknews.com. Berbagi Proyek Strategis yang dialokasikan di Kabupaten  Ketapang dengan nilai mencapai Ratusan Miliar Rupiah dari ... Read more »

Bupati Ketapang Buka Puasa Bersama Berbagai Elemen Masyarat: Ajang Silaturahmi

Ketapang,Kalbar – Ledaknews.com. Bertempat di Pendopo Bupati Ketapang, Jalan KH. Agus Salim,Ketapang Kalimantan Barat, sebuah acara yang penuh makna dan kebersamaan berlangsung dengan sukses. Pada hari Senin pagi, 24 Maret 2025, diselenggarakan... Read more »

Perayaan Natal Solidaritas, Alexander Wilyo: Kita Harus Solid dan Kompak untuk Berjuang Bersama

Ketapang, Kalbar- Beritainvestigasi.com Bupati Terpilih Kabupaten Ketapang, Kalimantan Barat, Alexander Wilyo, S.STP., M.Si menghadiri perayaan Natal Solidaritas yang diselenggarakan oleh Partai Solidaritas Indonesia(PSI), bertempat di Kediaman drg. Johannes H.L Tobing Sabtu(11/01/2025) malam.... Read more »